3 Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Tanpa Pulsa

 3 Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Tanpa Pulsa - Selamat pagi dan selamat beraktivitas kembali sobat pembaca dimanapun anda sekarang berada, semoga kita semua senantiasa masih diberikan kesehatan selalu, Aamiin.


3 Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Tanpa Pulsa 


Cara memperpanjang masa aktif Indosat tanpa pulsa ini sebenarnya bisa anda lakukan. Akan tetapi, anda juga harus memiliki pulsa di smartphone anda sendiri tentunya. Masa aktif SIM Card memang sudah menjadi salah satu hal yang paling penting yang harus anda perhatikan. 


Jika masa aktif Indosat anda sudah habis, maka anda pun tidak akan bisa lagi melakukan komunikasi dengan pengguna lainnya lagi seperti nelepon, mengirimkan pesan SMS, dan juga mengakses Internet. Penyebab terjadinya masa aktif SIM Card habis ini adalah kartu anda tidak lagi digunakan untuk transaksi dalam kurun waktu yang lama.


Jika anda disini memiliki pulsa dan kuota Internet yang masih banyak, maka anda disini juga masih bisa melakukan perpanjangan masa aktif Indosat dengan membeli paket khusus masa aktif tanpa pulsa. Untuk lebih jelasnya lagi, berikut admin akan memberikan cara memperpanjang masa aktif Indosat tanpa pulsa 2021/2022.


Berikut Ini 3 Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Tanpa Pulsa 


1. Membeli Paket Masa Aktif Indosat di Aplikasi


Cara memperpanjang masa aktif Indosat tanpa pulsa yang pertama disini adalah dengan membeli paket masa aktif di aplikasi. Paket tersebut bisa anda beli melalui aplikasi MyIM3, berikut adalah langkah ataupun cara untuk memperpanjang masa aktif Indosat dengan membeli paket masa aktif di aplikasi.


  1. Silahkan anda download aplikasi MyIM3 melalui Google Play Store, instal dan buka.
  2. Login menggunakan kartu Indosat anda, lalu buka tab beli pada bagian bawah layar.
  3. Berikutnya anda pilih menu paket yang anda inginkan.
  4. Pada tahap ini nantinya akan ada tersedia berbagai paket yaitu Internet, hiburan, telepon, roaming, dan SMS.
  5. Selanjutnya terakhir anda pilih metode pembayaran yang anda inginkan, lalu anda klik tombol bayar.


2. Melakukan Transfer Pulsa


Selain dengan membeli paket Internet untuk melakukan perpanjangan masa aktif Indosat, cara memperpanjang Indosat tanpa pulsa ini juga bisa anda lakukan dengan melakukan transfer pulsa. Berikut langkah ataupun cara yang bisa anda lakukan dalam upaya memperpanjang masa aktif Indosat.


  1. Silahkan anda buka Menu SMS, lalu masukkan 151 ke kolom nomor tujuan.
  2. Berikut anda ketik TransferPulsa (spasi) Nomor HP (spasi) Nominal Pulsa.
  3. Selanjutnya setelah itu, langsung saja anda klik OK/Kirim.


3. Membeli Paket Masa Aktif Indosat Melalui SMS (555)


Selanjutnya cara terakhir untuk melakukan perpanjangan masa aktif Indosat tanpa pulsa adalah dengan membeli paket masa aktif Indosat melalui SMS. Anda disini bisa membeli paket ini melalui SMS, paket masa aktif Indosat ini terdiri dari 3 jenis yaitu:


  1. Rp. 2.000 untuk 3 hari
  2. Rp. 5.000 untuk 14 hari, dan
  3. Rp. 10.000 untuk 30 hari.


Nah, disini anda bisa melakukan pembelian paket masa aktif Indosat melalui SMS tersebut dengan contoh format ketik "Aktif 14 dan kirim ke nomor 555" di menu pesan SMS tersebut, sama halnya dengan perpanjangan masa aktif Indosat untuk 3 atau 30 hari.


Baca Juga: Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Yang Wajib Anda Ketahui!


Nah, itulah 3 Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Tanpa Pulsa yang dapat admin sampaikan. Semoga bisa bermanfaat dan bisa berguna bagi anda khususnya pengguna setia kartu Indosat ini, bagikan artikel ini ke media sosial seperti Facebook, WhatsApp, dan lainnya jika memang benar informasi ini bermanfaat. Selamat mencoba!


Sekian dan terimakasih


pencarian yang banyak dicari:


  • cara memperpanjang masa aktif indosat tanpa pulsa 2021
  • cara memperpanjang masa aktif indosat tanpa pulsa 2020
  • cara memperpanjang masa aktif kartu indosat
  • trik menambah masa aktif im3 1 tahun
  • kode rahasia perpanjang masa aktif im3
  • cara memperpanjang masa aktif kuota indosat gratis
  • masa aktif pulsa indosat 15 ribu
  • cara memperpanjang masa aktif kuota internet
Tinggalkan Komentar anda Tentang Berita ini